Kapolsek Nyalindung Sosialisasikan Perpol Tentang Pengamanan Swakarsa kepada Satpam

    Kapolsek Nyalindung Sosialisasikan Perpol Tentang Pengamanan Swakarsa kepada Satpam
    Kapolsek Nyalindung Sosialisasikan Perpol Tentang Pengamanan Swakarsa kepada Satpam

    SUKABUMI - Polsek Nyalindung Polres Sukabumi melaksanakan Giat Pembinaan seluruh Satpam Perusahaan Wilayah Kecamatan Nyalindung di Mabda Islam Kampung Pasirgede Desa Nyalindung Kabupaten Sukabumi, Rabu (24/05/2023).

    Sebagai pelaksanaan kegiatan diantaranya, Kapolsek Nyalindung dan Bhabinkamtibmas Desa Nyalindung serta perwakilan seluruh Anggota Satpam se-wilayah nyalindung yang hadir sebanyak 21 anggota.

    Kapolsek Nyalindung AKP Joko Susanto Supono mengatakan, dalam kegiatan tersebut dilaksanakan Apel Satpam dan Sosialisasi Perpol Nomer 4 Tahun 2020 Tentang Pengamanan Swakarsa

    “ Saya Memberikan arahan Agar segera menindaklanjuti Perpol No. 4/2020 tentang Keseragaman Pakaian Satpam Terbaru dilanjutkan pemeriksaan kelengkapan ciri personil, Pelatihan PBB dan Pelatihan Dasar Pengaturan Lalu lintas, ” ujar Joko.

    Ia berharap, kegiatan ini sebagai upaya pembinaan kepada perusahaan pengguna Satpam guna terjalinnya kerjasama mewujudkan Kamtibmas yang kondusif di wilayah dan sebagai implementasi Program Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede yaitu "AA DEDE" yang mana kehadiran Polri dapat bermanfaat dan memberikan rasa aman dan damai di wilayah.

    aa dede polres sukabumi polda jabar kapolres sukabumi akbp maruly pardede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Beri Pembinaan kepada Satpam yang...

    Artikel Berikutnya

    Dua Puluh Satu Satpam Dapat Pembinaan dari...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung di Desa Cisitu Ajak Warga Jaga Pilkada 2024 Tetap Kondusif
    Bhabinkamtibmas Desa Wangunsari Polsek Cisolok Polres Sukabumi Sampaikan Himbauan Kamtibmas dan Sosialisasi Stunting Melalui DDS
    Monitoring Reses Anggota DPRD Sukabumi, Paoji Nurjaman, di Desa Cibadak: Warga Antusias Sampaikan Aspirasi Bersama Polsek Lengkong Polres Sukabumi
    Bhabinkamtibmas Desa Mekarasih Polsek Simpenan Polres Sukabumi Gelar DDS Cooling System untuk Cegah Konflik Jelang Pemilu 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalinudng AIPDA Sutrisno Melaksanakan pendampingan dalam kegiatan Survei Status Gizi Indonesia
    Sertu Tusmiyanto Babinsa Desa Bumisasri Koramil Cikidang Bantu Bajak Sawah Petani
    Sertu Nardi Batituud Koramil Surade Hadiri pelatihan Forum Masyarakat Peduli AIDS FORMAS PEDAS
    Polsek Simpenan Polres Sukabumi  Ajak Warga Kertajaya Jaga Keamanan Melalui Giat DDS
    Bhabinkamtibmas Desa Loji Polsek Simpenan Polres Sukabumi Gelar DDS Cooling System untuk Cegah Konflik Jelang Pemilu 2024
    Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Laksanakan Patroli Dialogis di Wilayah Hukum untuk Jaga Kamtibmas
    Door To Door System  Bhabinkamtibmas Polsek Cikakak Polres Sukabumi
    Ciptakan Keamanan oleh Polsek Nyalindung Polres Sukabumi di Bulan Ramadhan
    Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis untuk Ciptakan Keamanan dan Kondusifitas
    Guna Masyarakat Merasa Aman Polsek Cikidang POlres Sukabumi Laksanakan Patroli Malam
    Sosialisasikan Aplikasi Super  APP Polri Oleh Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi

    Ikuti Kami