Kpt Arm Witono: Babinsa Kalibunder dan Jampangkulon Monitoring Pembagian Bansos DD

    Kpt Arm Witono: Babinsa Kalibunder dan Jampangkulon Monitoring Pembagian Bansos DD

    Sukabumi - Kegiatan Bansos DD di Kecamatan Kalibunder dan Kecamatan Jampangkukon berjalan dengan lancar dan baik. 

    "Para Babinsa di Kalibunder dan Jampangkulon monitoring pembagian BLT DD atau Bantuan Langsung Tunai Dana Desa , " kata Kpt Arm Witono, Selasa 07 Juni 2022.

    Lanjutnya, untuk Kalibunder ada Babinsa Serka Duduh dan Jampangkukon ada Sertu Jujun yang monitoring BLT DD.

    "Serka Duduh dan Sertu Jujun laksanakan kegiatan monitoring BLT DD, di Wilayah Teritorial Koramil 0622-13/Jampangkulon ini mencakup tiga kecamatan, yaitu Kalibunder, Cimanggu, dan Jampangkukon, " jelas Witono.

    Masih kata Witono, semua Babinsa aktif dan selalu monitoring segala kegiatan di desa binaannya masing-masing.

    "Semoga dengan bantuan BLT DD ini bisa dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya oleh KPM atau penerima manfaat, " harap Witono.

    Sukabumi Jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polres Sukabumi Gelar Bakti Kesehatan Donor...

    Artikel Berikutnya

    Viral Ceremailand Glamping Bikin Puas Para...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Program Paslon Nomor Dua Asep Japar Andreas Pro Masyarakat dari Mulai Bedah Rumah dan Pengobatan Gratis
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Polres Sukabumi Ajak Warga Ciptakan Pilkada Damai Sambang Tokoh Pemuda Desa Waluran
    Monitoring Reses Anggota DPRD Sukabumi, Paoji Nurjaman, di Desa Cibadak: Warga Antusias Sampaikan Aspirasi Bersama Polsek Lengkong Polres Sukabumi
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalinudng AIPDA Sutrisno Melaksanakan pendampingan dalam kegiatan Survei Status Gizi Indonesia
    Bhabinkamtibmas Desa Cihaur Polsek Simpenan Polres Sukabumi Gelar Cooling System untuk Cegah Potensi Konflik Jelang Pemilu 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Wangunsari Polsek Cisolok Polres Sukabumi Sampaikan Himbauan Kamtibmas dan Sosialisasi Stunting Melalui DDS
    Sertu Nardi Batituud Koramil Surade Hadiri pelatihan Forum Masyarakat Peduli AIDS FORMAS PEDAS
    Sertu Tusmiyanto Babinsa Desa Bumisasri Koramil Cikidang Bantu Bajak Sawah Petani
    Polsek Simpenan Polres Sukabumi  Ajak Warga Kertajaya Jaga Keamanan Melalui Giat DDS
    Bhabinkamtibmas Desa Loji Polsek Simpenan Polres Sukabumi Gelar DDS Cooling System untuk Cegah Konflik Jelang Pemilu 2024
    Jaga Kondisi Kamtibmas di Sukabumi, Kapolres dan Forkopimda Sukabumi kumpulkan puluhan Ormas dan Guru. 
    Door To Door System  Bhabinkamtibmas Polsek Cikakak Polres Sukabumi
    Ciptakan Keamanan oleh Polsek Nyalindung Polres Sukabumi di Bulan Ramadhan
    Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis untuk Ciptakan Keamanan dan Kondusifitas
    Guna Masyarakat Merasa Aman Polsek Cikidang POlres Sukabumi Laksanakan Patroli Malam
    Sosialisasikan Aplikasi Super  APP Polri Oleh Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi

    Ikuti Kami