Safari Solat Subuh Oleh Polsek Parungkuda Polres Sukabumi

    Safari Solat Subuh Oleh Polsek Parungkuda Polres Sukabumi
    Safari Solat Subuh Oleh Polsek Parungkuda Polres Sukabumi

    Polres Sukabumi Polda Jabar_ Pagi ini, tepat pada Minggu, 24 Maret 2024, suasana di Masjid Jami Darussolihin, Kecamatan Parungkuda, Kabupaten Sukabumi semakin terasa bersemangat dengan kehadiran anggota Polsek Parungkuda. Mulai pukul 04.40 WIB, kegiatan Safari Subuh Berjamaah digelar sebagai bentuk nyata kepedulian dalam mempererat Ukhuwah Islamiyah dan menjalin silaturahmi kamtibmas dengan warga masyarakat.

    Para anggota jaga SPK dan Piket Bhabinkamtibmas dengan penuh keikhlasan menyambut jamaah yang datang untuk menunaikan ibadah Subuh. Memimpin shalat subuh, Sdr. Ustadz Hilman memberikan khutbah yang membangkitkan semangat kebersamaan dan toleransi di tengah-tengah masyarakat.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Sagaranten Polres Sukabumi Laporkan...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Gegerbitung Polres Sukabumi Laporkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Saat Penjahat dan Penjilat Bersatu dalam Kekuasaan, Hasilnya Pengkhianatan Terhadap Bangsa dan Negara
    Dandim 1710/Mimika Dampingi Kasdam XVII/Cenderawasih Dalam Peresmian dan Serah Terima Gudang Logistik BNPB di Distrik Agandugume Sebagai Bentuk Dukungan Pada Pembangunan di Papua Tengah
    Korbrimob Polri Gelar Kejuaraan Menembak Internasional "Brimob Xtreme 2025"
    Kick Off Penerimaan Terpadu Polri 2025. Undangan terbuka Untuk Anak-anak Muda Terbaik Bangsa

    Ikuti Kami